Selamat Datang Di Blog PG&TK Namira||Terima Kasih Motto :Disiplin|Ikhlas|Berprestasi|Bahagia
Selasa, 04 April 2017

GABUNG AJA BERSAMA KAMI
 KEGIATAN PERPISAHAN DAN PELAKSANAAN UJIAN
TK NAMIRA

Assalamualaikum ,,
 Teman Teman bulan April sampai Juni banyak loh kegiatan kami dari Ujian sampai kesenangan kami



1. INI UJIAN KAMI DI BULAN APRIL SAMPAI MEI 2017
" UJIAN MUNAQASAH DAN WISUDA IQRA/AL-QUR'AN "

Ujian Munaqasah
Wisuda Iqra/Al-Qur’an
Keterangan
Hari/Tanggal :
Kamis ,13 April 17

Tempat : Sekolah Namira
(Masjid/Sanggar)

Jam : Belum Bisa ditentukan

Pakaian : Pakaian Putih-Putih Lengkap (Peci dan jilbab)
Hari/Tanggal :
Rabu , 03 Mei 17

Tempat : Unimed


Jam :
07.00 (Sudah sampai disekolah)

Pakaian :
Pakaian Putih Putih Lengkap (Peci dan Jilbab)
Wisuda Iqra : Baju Toga snack,minum dan makanan sudah disediakan pihak sekolah.

Untuk Ujian Munaqasah : diharapkan peserta ujian tepat waktu

2. INI ACARA PERPISAHAN KAMI
HARI/TANGGAL : SELASA , 16 MEI 2017
TEMPAT : BUKIT KUBU,BRASTAGI SIBOLANGIT KAB.KARO 
BIAYA : RP.200.000/SISWA

Rincian
Keterangan
Jadwal Kegiatan
Tata Tertib Acara
1. Snack di Bus
2. Transport
3. Uang Masuk
4. Sarapan Pagi
5. Makan Siang
1.  Bagi yang ingin mendampingin anak dikenakan biaya Rp 75.000 per Pendamping.

2.  Jika ingin bersama mendapatkan (Makanan,Snack, Makan Pagi dan Makan Siang) dikenakan biaya
    Rp 150.000 per  
    Pendamping
Jam 08.00 Wib
Berangkat Dari Sekolah
-
Jam 10.00
s/d 10.30 Wib
Sarapan Pagi
-
Jam 10.30 s/d 12.00 Wib
Acara
1. Kata Sambutan Dari Kepala Sekolah TK Namira
2. Kata SambutanDari Guru yang mewakili
3. Kata Sambutan dari Orang Tua Wali Murid
4. Kata Sambutan dari Peserta Didik (Mewakiil)
5. Doa
6. Penampilan dari setiap kelas
7. Pengumuman Peserta Didik Terbaik atau Teladan
Jam 12.00 Wib
Break
Sholat \ Makan Siang \ Istirahat
Jam 14.00 s/d  15.00 Wib
Bermain Bebas atau Game bersama Guru dan Murid
-
Jam 15.00 Wib
Back To Home
-
      
Pendaftaran Peserta Didik Baru Sudah Di Buka Dengan Tanpa Ada Batas Waktu .. !!!
Discount 50 % Dari Pembangunan ...

0 komentar:

Posting Komentar